Yang pengen jalan-jalan dan wisata di kota bandung, wajib banget nih buat cek rekomendasi saya tentang Daftar 7 Wisata di kota bandung Terbaik! Apalagi, kalau ke Bandung Cuma setahun sekali, sayang banget sih, kalo nggak sampe datang ke Daftar Wisata di kota bandung Terbaik!

Tahun baru udah sebentar lagi dekat kan yah, Jalan Jalan ke bandung enaknya kemana ya? Kamu cek sendiri aja deh, rekomendasi saya dibawah ini!

Daftar Wisata di kota bandung Terbaik!

Bandung memang menjadi tempat yang paling cocok untuk wisatan, selain udaranya yang sejuk. Bandung juga dikenal dengan tempat wisatanya yang banyak sekali dan menarik-menarik loh. Yakin deh, kamu mau nyari tempat wisata apa aja ada disini.

Coba aja deh, Mau nyari wisata bandung murah? Atau lagi wisata bandung untuk anak Atau lagi rencanain honeymoon, ada semua di Bandung. Penasaran, apa aja sih Daftar wisata yang ada di Bandung? Cek langsung aja deh, di Daftar Wisata di Kota Bandung Terbaik, dibawah ini!

Alun-Alun Bandung

Daftar Wisata di kota bandung Terbaik!

Kalo kamu nanya, Apa yang dilihat di Bandung? Jawabanya, yah banyak sekali. Nah, salah satunya adalah Taman Alun-Alun Kota Bandung.  Biayanya berapa? Gratis loh, kamu mungkin hanya diwajibkan untuk membayar parkir saja, kalau kamu bawa kendaraan pribadi.

Ada apa sih di Alun-alun Bandung? Disini, kamu bisa jalan-jalan menikmati Alun-Alun Bandung yang indah dan juga bisa sekali membeli kuliner khas Bandung yang ada disana. Gimana? Tetarik untuk mengunjungi Alun-Alun Bandung? Kamu bisa mengunjunginya di Jalan Asia Afrika, Balonggede, Kecamatan Regol, Bandung.

Nimo Highland

Daftar Wisata di kota bandung Terbaik!

Kamu lagi nyari  tempat wisata di bandung yang lagi hits, mungkin Nimo Mountain ini bisa jadi pilihan kamu. Apa  itu Nimo Highland? Nimoh Highland adalah tempat wisata alam yang indah dan memiliki daya tarik yang sangat mengaggumkan.

Suka foto? Tenang aja, di Nimo Highland ini, kamu bisa menemukan banyak sekali spot foto yang keren dan lagi, kamu bisa bermain bersama dengan keluarga kamu loh disini. Karena di Nimo Highland tersedia juga wahana bermain yang tersedia untuk segala usia.

Tertarik untuk mengunjungi Nimo Highland? Kamu bisa mengunjunginya di  Banjarsari, Pangalengan, Kabupaten Bandung. Untuk tiket masuk ke Nimo Highland, kamu mungkin harus membayar tiket sebesar 25-35 ribu per orang.

Sanghyang Heuleut

Daftar Wisata di kota bandung Terbaik!

Satu lagi tempat wisata yang paling saya rekomendasikan, kalau kamu mengunjungi Bandung, Yaitu Sanghyang Heuleut. Disini, kamu bisa menikmati wisata alam berupa Danau yang sangat memesona. Keindahan tempat wisata ini, karena perpaduan antara bebatuan besar yang ada disekitar Danau dan juga airnya yang jernih.

Tempat wisata ini, cocok banget unuk kamu yang ingin meditasi nih. Karena tempat wisata ini, suasananya tenang dan juga sunyi. Benar-benar cocok banget untuk melepas lelah, setelah seharian bekerja.

Tertarik untuk mengunjungi Shangyang Heuleut? Kamu bisa menikmati keindahan alam dan bermeditasi disini, dengan membayar tiket masuk sebesar Rp, 20.000 / orang. Kalau kamu membawa kendaraan pribadi.

Kamu bisa membayar uang parkir Rp. 5.000 kalau kamu membawa motor dan Rp. 10.000 kalau kamu membawa mobil. Lokasi tempat wisata ini, berada di Rajamandala Kulon, Kecamatan Cipatat, Kabupaten Bandung Barat.

Nah, itu lah barusan rekomendasi saya untuk tempat wisata di Bandung yang murah dan terbaik. Tapi, kalau kamu suka tempat wisata malam, dan nanya Malam Minggu di Bandung kemana? Saya akan memberikan rekomendasinya, di artikel selanjutnya yah!

Tertarik membaca artikel tentang wisata? Kamu bisa membaca artikel tentang wisata lainnya, hanya di www.direktoriwisata.com!

Last Update: 2 Desember 2023